Jumat, 08 Februari 2013

Seri Motivasi : Dengar apa yang harus anda dengar

Kadang-kadang kita mendengar suara apapun yang terjadi disekeliling kita tanpa kita bisa menyaringnya bahwa informasi yang masuk melalui telinga kita bisa saja hanya berupa informasi yang tidak seharusnya kita dengarkan. Seperti mendengarkan cerita-cerita negatif ataupun  kabar burung yang sama sekali tidak ada hubungan dengan diri anda.  Karena anda sering mendengarkan kabar berita ataupun informasi yang tidak jelas sumbernya, lambat laun anda akan mulai membicarakannya dengan teman anda dan akhirnya anda akan membicara sesuatu yang tidak ada hubungannya dengan anda dan mungkin juga sesuatu yang sama sekali tidak ada manfaatnya untuk anda. Seseorang yang memiliki kebiasaan menguping pembicaraan orang lain,  mungkin bisa memiliki informasi lebih dulu tetapi informasi itu sesuatu...

 
Design by Wordpress Theme Template Blog Free | Bloggerized by Free Blogger Templates | coupon codes